Subtitusi lampu led pada kawasaki athlete tidak nyebar

Saya ingin berbagi pengalaman tentang motor yang baru saya pegang yaitu kawasaki athlete

Sedikit menceritakan bahwa motor ini adalah motor yang unik tapi keren menurut saya,  dari tangki bensin dan modelnya cocok untuk anak muda

 




Disini saya mengunakan arus DC tidak lagi mengunakan AC pada lampu bawaannya, karena DC lebih stabil dan led juga lebih awet, Yuk kita simak aja langsung

1. Siapkan lampu LED motor H4 untuk cahayanya pilihlah yang menyalanya ke samping kiri kanan jangan pilih yang keatas dan bawah itu tidak cocok untuk athlete
Dan saya disini masih mengunakan batok bawaan aslinya dari kawasaki athlete
2. Alat-alat yang dibutuhkan obeng +,  tang,  gunting dan pisau kecil ( cuter juga bisa),  kabel
3. Bongkar batok kepala athletenya
4. Copot lampu aslinya
5. Potong kabel socket lampu dengan gunting, untuk jarak perkiraan saja,  jangan terlalu panjang kira-kira bisa untuk di sambung kabel,  dan kabel dari mesin di kira-kira jangan terlalu pendek agar pada suatu saat mau dibalikin ke semula,
Sambung kabel ke socket lampu dan sambungkan positif merah ke kabel rem switch depan posisi ada di bawah gas pilih salah satunya,  dan negatif ke besi body


ring lampu setelah di geser
6. Sebelum pasang lampu led congkel pin kaki lampu ( kaki lampu itu adalah kaki 3 untuk H4 yang seperti ring dan paling lebar dari lampunya itu sendiri) dari bodinya agar bisa digeser, tarik mundur kaki lampunya kira-kira 3-4mm dari belakang









ring lampu setelah di tekuk
Gunakan tang, tekuk kaki atas ke depan 40 derajat dan bila di pasang akan mentok di batok dan kaki ring tidak rapet atau longgar di atas batoknya
Tekuk ring kaki hingga body lampu atasnya kira-kira 10 derajat
posisi awal lampu sebelum di ubah
Dan pasang lampu led tersebut










posisi lampu setelah di ubah

Kesimpulannya adalah lampu standartnya lurus dan di ubah posisi lampu ke atas sedikit untuk mendapatkan titik fokus batok lampunya
 sebenarnya bisa juga di aplikasikan ke motor2 lain dengan socket h4 


hasil cahaya lampu

No comments:

Post a Comment

Highlight

kenapa mobil karburator bisa boros

 hal yang sering jadi pertanyaan pengguna mobil jenis karbu ada boros bbm, termasuk saya. apa saja yang bisa boros bbm boros pada mobil karb...

Ads 720 x 90