penyebab motor boros bensin dan cara mengatasinya

penyebab dan cara mengatasi motor boros bensin dan tidak bertenaga

cara atasi boros bahan bakar pada motor ada beberapa faktor kenapa motor bisa boros yuk kita simak ulasannya :

motor boros

motor boros karena oli, oli yang belum di ganti atau sudah melewati batas kilometer menjadikan salah satu motor lebih boros seperti biasanya, untuk pengantian oli biasanya antara 2000km atau 1 bulan tergantung pemakaian, semakin motor bekerja berat semakin cepat juga penggantian oli

perawatan kendaraan, hal itu sangat penting agar performa motor tetap bagus, jika kendaraan jarang dirawat motor akan terasa berat dan pengeluaran bensin akan banyak pada mesin, motor terasa berat melanju di akibatkan kotoran pada cvt dan ruang bakar untuk matic, untuk bebek yaitu pada karbu pada dan ruang bakar... baca juga menjaga motor tetap bertenaga disini

lain halnya dengan motor yang sudah berumur atau tua, motor seperti ini akan lebih boros karena disebabkan faktor pemakaian, penggantian sparepart dengan yang baru dapat mengatasi boros pada motor yang sudah berumur penggantian berupa repair kit karbu dan penggantian kampas kopling dan ganda motor bebek dan kampas ganda pada matic dan beserta filter-filter nya mulai filter oli, filter karbu, dan untuk lebih bagusnya dengan di bersihkan ruang bakar agar performa mesin seperti baru.

itulah beberapa cara atasi motor boros, untuk menjaga motor tetap bertenaga selalu perawatan secara berkala pada bengkel yang di percaya  

 dan dapatkan informasi tentang motor lainnya bisa berkunjung disini 



No comments:

Post a Comment

Highlight

kenapa mobil karburator bisa boros

 hal yang sering jadi pertanyaan pengguna mobil jenis karbu ada boros bbm, termasuk saya. apa saja yang bisa boros bbm boros pada mobil karb...

Ads 720 x 90